Minus Aldo Barreto Lawan Persita
Jumat, 15 Maret 2013 – 06:53 WIB
"Bahkan ketika sesi coba lapangan Sabtu pagi (16/3) kami tetap mengagendakan sesi latihan finishing. Bukan hanya untuk dia, tapi untuk semua pemain," jelas Khusaeri.
Menurut rencana, pagi ini sekitar pukul 9.00 WIB skuad Persegres akan bertolak menuju ke Stadion Mashud Wisnusaputra di Kuningan. Dari 18 nama pemain yang masuk dalam skuad Persegres, selain Riski juga ada nama penyerang muda Indra Setiawan. (ren)
GRESIK - Persegres Gresik memiliki bekal kurang menggembirakan pada persiapannya jelang lawatan ke markas Persita Tangerang, Minggu besok (17/3).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tekad Besar Jorji Raih Kemenangan Perdana Lawan An Seyoung di Semifinal India Open
- Semifinal India Open 2025: Jojo dan Jorji Ditantang Lawan Tangguh
- Takluk dari Popsivo Polwan, Jakarta Livin Mandiri Nilai Kurang Dinaungi Keberuntungan
- Menang di Kandang Bima Perkasa, Satya Wacana Kantongi Modal Berharga Lawan SM
- Satria Muda Raih Kemenangan Perdana di Kandang Melawan Kesatria Bengawan Solo
- Indonesia Pengin Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2031, Menko AHY Bergerak