Miranda Akan Bongkar Semua di Persidangan
Mengaku Lega Ditetapkan Tersangka
Jumat, 27 Januari 2012 – 06:35 WIB

Miranda Akan Bongkar Semua di Persidangan
Namun, hal-hal lain diluar itu seperti pemberian cek perjalanan sebagai suap para anggota DPR Miranda mengaku tidak mengetahuinya sama sekali. "Karena itu saya tidak bisa menjawab. Ingat, bukannya saya tidak mau menjawab kepada kalian tentang itu, tapi karena saya tidak tahu," katanya.
Bagaimana kalau ibu ditahan? "Saya nggak tepikir sampai kesitu. Saya merasa selama ini saya sangat kooperatif. Sejak tahun 2008, setiap dipanggil menjadi saksi, saya tidak pernah tidak hadir. Dengan ketaatan seperti itu sungguh saya berharap tidak ada keperluan untuk menahan saya," katanya. (kuh/dim)
JAKARTA - Beberapa saat setelah KPK mengumumkan secara resmi bahwa status Miranda Goeltom ditingkatkan tersangka, sosok mantan Deputi Gubernur Senior
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah