Miranda Akui Bertemu Anggota F-PDIP dan F-ABRI
Senin, 10 September 2012 – 18:13 WIB
Setelah pertemuan dengan anggota fraksi PDIP, Miranda merasa perlu melakukan pertemuan dengan fraksi lain di DPR. Sehingga dia berinisiatif memohon untuk bertemu dengan sejumlah fraksi tersebut. Diantaranya fraksi ABRI.
Baca Juga:
"Kalau itu (fraksi ABRI) baru inisiatif saya. Setelah pertemuan dengan PDIP, saya berpikir bahwa saya harus menjelaskan segala sesuatunya tentang diri saya kepada para anggota DPR dari semua fraksi," katanya.
Miranda beralasan pertemuan tersebut dimaksudkan agar para anggota dewan yang melakukan fit and proper test mengenal tentang dirinya lebih jauh. Sebab dirinya akan menjelasakan lebih detail. Sehingga, para anggota dewan mengetahui secara pasti kapasitas dirinya selaku calon deputi gubernur senior Bank Indonesia.
"Saya pikir, ada baiknya untuk menjelaskan sebanyak-banyaknya tentang diri saya kepada mereka. Soalnya kalau pada saat penyampaian visi dan misi itu waktunya terbatas 45 menit," tutur Miranda.
JAKARTA - Terdakwa kasus suap cek pelawat Miranda S Goeltom mengakui perihal pertemuannya dengan sejumlah anggota DPR yang melakukan uji kelayakan
BERITA TERKAIT
- 6 Tuntunan R2 dan R3 PPPK 2024 di Demo Nasional, Semoga Didengar Presiden Prabowo
- Mobil RI 36 Berulah di Jalan, Raffi Ahmad Beri Pengakuan, Oalah
- Tolak PPPK, Ribuan Honorer Satpol PP Desak Prabowo Turun Tangan
- GMNI Tangerang Desak Pemkab Tangerang Segera Bongkar Pagar Bambu di Pantura
- Senator asal NTB Minta Himbara Fleksibel & Permudah Masyarakat dalam Pengajuan Kredit Perbankan
- KPK Sita 3 Unit Bangunan & Tanah Senilai Rp 8,1 Miliar terkait Kasus Dana Hibah Jatim