Miranda Bersumpah Tidak Ada Deal
Selasa, 02 November 2010 – 19:58 WIB

Miranda Bersumpah Tidak Ada Deal
Sebagaimana yang telah diberitakan, hari ini adalah kedatangan kali ketiga Miranda ke KPK, guna menjalani pemeriksaan. Dia datang mengenakan pakaian abu-abu dan dengan rambut bercat ungu. Sebelumnya, dia juga sudah memberi kesaksian untuk beberapa tersangka lain. Miranda berkali-kali dipanggil karena jumlah tersangka dalam kasus ini adalah 26 orang, yang semuanya merupakan anggota DPR RI periode 1999-2004. (rnl/jpnn)
JAKARTA - Miranda S Goeltom, mantan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia (DGS BI), mengaku pernah bertemu sejumlah anggota DPR di Hotel Dharmawangsa,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur