Miranda Senang Keterangan Saksi Meringankan

Miranda Senang Keterangan Saksi Meringankan
Miranda Senang Keterangan Saksi Meringankan
"Tidak ada permintaan saya kepada saksi-saksi yang kemarn maupun yang sekarang," tegas Miranda. Bahkan dia yakin jika saksi-saksi yang akan dihadirkan dalam sidang berikutnya pun, akan mengatakan hal yang sama, yakni tidak pernah diminta untuk memilihnya dalam pemilihan DGSBI.

"Dari keterangan mereka, mereka semua menjawab tidak tahu uangnya untuk apa. Bahkan Udju yang tidak memilih saya pun, menerima uang itu. Jelas uang itu tidak ada hubungannya dengan saya," tegas Miranda. Karena menilai dakwaan JPU KPK tidak terbukti, Miranda menyatakan seharusnya dia dibebaskan.(Fat/jpnn)

JAKARTA--Terdakwa kasus cek pelawat pemilihan deputi gubernur senior Bank Indonesia (DGSBI), Miranda Swaray Gultom terlihat senang sepanjang menjalani


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News