Misbakhun Sanjung Menteri yang Satu Ini Paling Oke
Senin, 01 Juni 2015 – 17:25 WIB

Mukhamad Misbakhun. Foto: dok/JPNN.com
Padahal lanjutnya, dia bukan orang politik. Lagi pula, isi APBNP itu semua janji-janji presiden, ini supaya presiden tidak punya hambatan. "Termasuk janji presiden mengenai tol laut dan swasembada. Itu semua dimulai dari program APBNP. Kemudian semuanya bisa diimplementasikan," ujarnya.
Kata Misbakhun, Menkeu sudah menjalankan tugas secara baik. Tinggal bagaimana APBNP tersebut direalisasikan atau diimplementasikan oleh masing-masing kementerian. "Kalau sudah di tahap itu maka bukan tugas Menkeu lagi. Menkeu sudah menyusun dan menyiapkan, tinggal implementasi dari masing-masing kementerian," pungkas Misbakhun. (fas/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi XI DPR RI, Mukhamad Misbakhun mengecam spekulasi politik bahwa menteri yang tidak berasal dari partai politik menjadi target
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional