Misi Bayar Hutang
Sabtu, 02 Februari 2013 – 11:31 WIB
Menghadapi Macan Kemayoran,julukan Persija, SFC punya rekor lebih baik. Dalam tiga pertemuan terakhir di Jakabaring mereka sukses menangi dua laga 3-0 (24/6/12) dan 2-1 (18/12/11).
Satu partai lagi berakhir seri 1-1 (13/1/10). Tapi perfoma kandang Sriwijaya awal musim 2012/2013 juga masih labih. Sebelum berhasil mengalahkan Barito Putra (11/1) dengan skor 3-2, mereka nyaris dibuat malu Persiba Balikpapan (5/1) dengan kedudukan 1-1.
“Kita sudah kehilangan dua poin dikandang musim ini. Kami berharap hal serupa tidak boleh terulang lagi,” lanjut Kas, sapaan Kashartadi. Pelatih asal Solo ini mengungkapkan menjamu Persija sore nanti timnya akan mewaspadai counter attack dan bola bola set piece tim besutan Iwan Setiawan.
“Mereka jagol dalam hal ini. Kami harus waspada,” tegasnya. Meski kini Persija kehilangan beberapa pilarnya termasuk Bambang Pamungkas tapi Kashartadi menyatakan Persija tetaplah Persija yang selalu sulit untuk ditalukkan karena punya pemain yang pantang menyerah. (ali)
PALEMBANG - Pelatih Persija Iwan Setiawan selalu menandaskan kepada timnya jika gagal meraih poin maksimal di kandang itu berarti tim punya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib
- Jejak Persib di Thailand, Maung Bandung Bisa Curi 3 Poin dari Port FC?
- Port FC vs Persib: Asnawi Mangkualam cs Sedang tak Baik-Baik Saja
- Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Laga Kandang Tidak di SUGBK
- ACL Two: Persib Punya Modal Mengalahkan Port FC Malam Ini
- Liverpool jadi Tim Pertama Tembus 16 Besar Liga Champions