Misi Membangun Perdamaian Miss Grand International
Senin, 29 Januari 2018 – 21:40 WIB

Dikna Faradiba berpose bersama Miss Grand International Maria Jose Lora di Jakarta, Senin (29/1). Foto: Djainab Natalia Saroh/jpnn
Negara mana yang ingin kamu kunjungi untuk mengampanyekan perdamaian?
Sebisa mungkin saya ingin ke banyak negara karena saya suka jalan-jalan (tertawa). Yang pasti, saya ingin ke negara-negara yang mengalami masalah atau perang. Kalau bisa sih, saya mau ke Syria untuk misi perdamaian. Semoga bisa, ya.
Selain perdamaian, apa yang menjadi concern utamamu?
Anak-anak dan perempuan, tentu saja. Untuk perempuan, saya ingin mengajak mereka untuk lebih percaya diri dan berani menggapai apa yang mereka inginkan. Apalagi, sekarang perempuan punya lebih banyak akses atau kesempatan. Lantas, untuk anak-anak, saya menginginkan mereka punya masa depan yang lebih baik lewat pendidikan yang layak.
Kamu punya banyak fans lho di Indonesia…
Sejak terpilih sebagai Miss Grand International (MGI) pada Oktober 2017, Maria Jose Lora, 27, punya kewajiban menjadi duta perdamaian dunia
BERITA TERKAIT
- Menangis Lihat Aurra Kharishma, Ivan Gunawan Ungkap Alasannya
- Ivan Gunawan Menangis Melihat Aurra Kharishma
- Sarlin Jones Bersiap Ikuti Ajang Miss Grand International 2019
- Sarlin Jones Tak Percaya Jadi Jawara Miss Grand Indonesia 2019
- Grace Liem Desain Gaun untuk Ajang Miss Grand International
- Nadia Purwoko Wakili Indonesia di MIss Grand International