Misi Menang di Kandang
Minggu, 22 Januari 2012 – 11:12 WIB
Sulaiman menyatakan, Persira pada laga dengan Persijap harus menang, karena selama beberapa pertandingan bermain seri. Kemenangan di kandang sendiri juga sangat ditunggu oleh penggemar dan pecinta tim The Orange, julukan lain tim Banda Aceh ini karena berkustum khas orange.
Baca Juga:
Katanya, pelatih Herry Kiswanto selama ini terus mempersiapkan tim secara baik dan maksimal, sehingga bisa menang di kandang. Team work (kerja sama) juga sudah bagus dan strategi khusu menghadapi Persijap juga sudah dipersiapkan.
Ia menyebutkan, penampilan maupun permainan secara tim maupun individu, Persiraja sudah bagus. Hasil imbang dengan Arema, pekan lalu, sebenarnya penampilan Abdul Musawir dkk sudah maksimal dan bagus. “Arema merupakan tim tangguh,” ujarnya.
Katanya, Persijap merupakan tim tangguh, karena semua tim yang ikut kompetisi sudah mempersiapkan diri secara baik, dan setiap bermain di kandang lawan sudah tentu memiliki target minimal seri.
BANDA ACEH - Persiraja Banda Aceh mengusung misi memenangkan pertandingan dilaga kelima kalinya di kandang sendiri, di Stadion Harapan Bangsa, Lhong
BERITA TERKAIT
- Nasib Shin Tae-yong, Antara Ocehan di Medsos & Sikap Suporter Sejati Timnas Indonesia
- Upbit Indonesia Dukung Generasi Muda di Bidang Olahraga Kancah Internasional
- Prediksi Bojan Hodak Menjelang Indonesia vs Arab Saudi, Ada Faktor Cuaca
- Diterpa Badai Kritik, Shin Tae Yong Curhat Begini
- Indonesia vs Arab Saudi: Kans Eliano Reijnders Starter?
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit