Miss Celebrity Bidik TV
Selasa, 18 November 2008 – 14:48 WIB

Miss Celebrity Bidik TV
JAKARTA - Jelang grandfinal, sebanyak 25 calon Miss Celebrity Indonesia 2008, Selasa (18/11) sekitar pukul 10.00 Wib mengunjungi SCTV Tower di kompleks Senayan City Jakarta. Kunjungan perwakilan 11 daerah dari seluruh daerah di Tanah Air itu akan mendapatkan materi seputar dunia televisi. Sejak 11 November 2008, sebanyak 25 calon Miss Celebrity Indonesia 2008 dari 11 daerah memasuki karantinanya di Hotel Aryaduta, Semanggi, Jakarta. Mereka menjalani karantina berupa pelatihan seputar aktifitas karir selebritisnya hingga 21 November 2008.
Kunjungan 25 calon Miss Celebrity Indonesia 2008 ke kantor SCTV menurut Budi Darmawan, Senior Manajer Humas SCTV, merupakan salahsatu langkah edukasi tentang berbagai hal yang ada di balik layar SCTV.
Baca Juga:
“Selama di SCTV para peserta mengunjungi Redaksi Liputan 6 SCTV hingga ruang Master Control. SCTV berharap kunjungan ini dapat membuka wawasan peserta mengenai gambaran nyata televisi dan mengetahui kerja kru di balik layar,” jelas Budi.
Baca Juga:
JAKARTA - Jelang grandfinal, sebanyak 25 calon Miss Celebrity Indonesia 2008, Selasa (18/11) sekitar pukul 10.00 Wib mengunjungi SCTV Tower di kompleks
BERITA TERKAIT
- Kabar Paula Verhoeven Menangis Saat Sidang Cerai, Kuasa Hukum Beri Penjelasan
- Tampil Glamor di Persidangan, Hotman: Biar si Botak Lihat, Enaknya jadi Pengacara Sukses
- Hotman Paris Disebut Kewalahan saat Sidang, Razman: Dia Kena Penyakit Lupa
- Nikita Mirzani Ditahan, Uya Kuya Berkomentar Begini, Tegas!
- Rhoma Irama Sampaikan Kabar Duka, Innalillahi
- Digosipkan Punya Kekasih Baru, Kimberly Ryder Membantah