Misteri Penemuan Ikan Duyung, Dua Kali Selalu di Hari Jumat
Sabtu, 06 Agustus 2016 – 06:18 WIB
“Mungkin malu, merasa banyak warga yang melihat dirinya. Saat itu bertepatan air laut mulai pasang (naik). Begitu banyak orang datang, ikan duyung itu pun langsung pergi meninggalkan para pengunjung yang terlebih dahulu melakukan foto selfie bersama ikan duyungnya,”sebut Asap.
“Kira-kira ukurannya sekitar 3 meteran. Beratnya mencapai ratusan kilogram (Kg) begitu. Jumat depan, nanti kami pantau ulang lagi. Siapa tahu ada lagi ikan duyung terdampar di sini (Pantai Talise),” kata Asap sambil bercanda dengan pengunjung lainnya. (fcb/sam/jpnn)
PALU - Seekor ikan duyung warna coklat berukuran jumbo ditemukan seorang pemancing di Teluk Palu di sekitaran Pantai Talise, Kecamatan Mantikulore,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lina Mukherjee Akhirnya Bebas dari Penjara
- Bertolak ke Inhu, Irjen Iqbal Cek Langsung Kesiapan Pilkada, Ingatkan Soal Netralitas
- AKBP Isa dan Plt Bupati Rohil Gelar Cooling System untuk Wujudkan Pilkada yang Kondusif
- Eks Bupati Kuansing Sukarmis Divonis 12 Tahun Penjara
- Pastikan Pilkada di Banyuasin Lancar dan Aman, AKBP Ruri Tinjau Pengepakan Logistik
- Seusai Debat, Arfi-Yena Targetkan Menang 40 Persen Suara di Pilwalkot Bandung