Mitra Kukar Wajib Waspadai Anak Ajaib Persib Bandung
Kamis, 23 Februari 2017 – 18:04 WIB

Abdul Gamal siap bertarung habis-habisan mengawal pergerakan lincah anak ajaib Persib Bandung, Febri Hariyadi. Foto: kaltimpost/jpg
jpnn.com - jpnn.com - Persib Bandung merupakan salah satu tim yang solid di Piala Presiden 2017.
Bahkan tidak dimungkiri, tim berjuluk memiliki komposisi komplet di semua lini.
Dari belakang hingga depan, diisi oleh pemain berkualitas.
Meski demikian, Maung Bandung bukan tim yang tidak bisa dikalahkan.
Hal itu diungkapkan Abdul Gamal yang bertekad tampil habis-habisan agar bisa menumbangkan juara bertahan.
Sebagai full back berpengalaman dari Mitra Kukar ini, Gamal menilai, semua pemain Pangeran Biru wajib diwaspadai.
Hanya, selama ini dia melihat sebagian besar serangan Persib bermula dari pergerakan lincah Febri Hariyadi.
Ya, anak ajaib yang dimiliki Djadjang Nurjaman itu dinilai memiliki kontribusi besar terhadap kelolosan Maung Bandung.
Persib Bandung merupakan salah satu tim yang solid di Piala Presiden 2017.
BERITA TERKAIT
- Persib Menang dari Bali United, tetapi Bojan Hodak Kurang Puas
- Bermental Juara, Persib Bangkit di Hadapan Bali United
- Persib vs Bali United: Pengakuan Marc Klok soal Serdadu Tridatu
- Persib vs Bali United: Maung Bandung Bidik Poin Penuh
- Persib vs Bali United: Bojan Hodak Menuntut Pemain Cadangan
- Kabar Baik dan Buruk Bagi Persib Bandung Menjelang Jumpa Bali United