Mitra Ogan Terus Cetak Kebun Sawit
Sabtu, 11 Juni 2011 – 16:26 WIB
"Perusahaan akan menggarapnya selama 25-30 tahun, begitu kebun sawit mulai dipanen hasilnya dibagi rata dengan pemilik lahan yakni 50:50. Untuk tanah desa, hasil panen dikelola manejemen desa yang bersangkutan," ujarnya.
Baca Juga:
Dikatakannya, investasi perkebunan sawit selain mampu meningkatkan kesejahteraan masyarakat, juga mampu mengurangi pengangguran. "Sebab 4.000-5.000 tenaga kerja akan terserap yang tentunya diambil dari masyarakat setempat," ujarnya.
Sebelumnya, Ketua Badan legislasi DPRD OKU H Impisol Yusri mengatakan, investasi perkebunan sawit di Kecamatan Semidang Aji oleh PT Mitra Ogan harus dibatalkan. "Izin prinsip yang dimiliki dan dikeluarkan bupati tanpa sepengetahuan dewan," ujarnya. (43)
BATURAJA– PT Mitra Ogan semakin memantapkan posisinya sebagai investor besar perkebunan kelapa sawit di Kecamatan Semidang Aji, Sumsel.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut
- Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB