Mitsubishi Belum Juga Bangkit
Rabu, 07 Januari 2009 – 06:59 WIB
Sementara itu, meski menang pada hari ketiga, Al-Attiyah menyatakan tidak puas. Seharusnya, dia bisa lebih cepat dan memimpin klasemen pembalap kalau saja tidak diganggu oleh sepeda motor yang melintas di depan mereka.
Baca Juga:
"Pada 50 km terakhir, ada sepeda motor yang menghalangi laju kami. Kami sampai menabrak bebatuan ketika menghindar. Akibatnya, kami harus mengganti ban," papar Al-Attiyah. (na/ang)
PUERTO MADRYN - Pemindahan Reli Dakar dari Afrika ke Amerika Selatan, sepertinya, akan membuat sial Mitsubishi. Tim yang selalu juara dalam tujuh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jadi Penyelamat Persib saat Jumpa Bali United, Gustavo Franca Pilih Membumi
- Malaysia Open 2025: Gugur di Babak Pertama, Jojo Bicara Chemistry dengan Pelatih Baru
- Berapa Kompensasi yang Didapat Shin Tae Yong Seusai Dipecat PSSI?
- Bursa Transfer Liga 1: Persib Datangkan Penggawa Timnas Curacao Gervane Kastaneer
- STY Memotong 1 Generasi, 4 Pemain Timnas Indonesia Moncer
- 4 Catatan Penting tentang STY, jadi Pelatih Timnas Indonesia karena Berjanji