Mitsubishi Menyerahkan 50 Unit Mitsubishi Xpander Cross Kepada Konsumen Pertama
Minggu, 13 November 2022 – 11:07 WIB

50 konsumen pertama Mitsubishi New Xpander Cross. Foto: MMKSI
Selain itu Xpander Cross terbaru sudah menggunakan struktur rangka bodi RISE (Reinforced Impact Safety Evolution) yang dibuat dari High Tensile Metal, sehingga bagian dalam kabin terlindungi dari benturan karena rangkanya lebih kuat.
Mitsubishi New Xpander Cross hadir dengan dua varian seperti CVT Premium Package dan Manual Transmission.
Xpander Cross terbaru tersedia dalam lima pilihan warna, seperti Quartz White Pearl, Jet Black Mica, Blade Silver Metallic, Graphite Gray Metallic, dan warna baru Green Bronze Metallic.
Low SUV Mitsubishi tersebut dibanderol dengan harga on the road Jakarta Rp 309.950.000 (Xpander Cross MT), dan Rp 335.750.000 (Xpander Cross Premium Package CVT). (rdo/jpnn)
PT. Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), mengirimkan secara simbolis Mitsubishi New Xpander Cross kepada 50 konsumen pertama area Jabode
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Memahami Sistem Kerja Fitur ACC di Mitsubishi Xforce Ultimate DS
- Nissan Leaf Generasi Baru Akan Menjelma jadi Crossover, Punya Jangkauan 598 Km
- Mudik dengan Kendaraan Pribadi, Rifat Mengingatkan Soal Pre-trip Inspection
- 60 Diler Siaga Mitsubishi Siap Layani Pemudik Tahun Ini
- Mitsubishi Xforce Hybrid Resmi Diperkenalkan, Harga Mulai Rp 440 Juta
- Lewat Fitur Diamond Sense, Mitsubishi Xforce Ultimate DS Tawarkan Kenyamanan & Keamanan Ekstra