Miyaichi Terkendala Izin Kerja
Rabu, 03 Agustus 2011 – 20:36 WIB

Miyaichi Terkendala Izin Kerja
LONDON - Kiprah gemilang Ryo Miyaichi saat dipinjamkan ke Feyenoord musim lalu membuat manajer Arsenal Arsene Wenger terpikat. Wenger pun tidak akan melepas Miyaichi. Winger asal Jepang itu akan diberikan kesempatan sebagai pemain utama Arsenal. Miyaichi bermain penuh asat Feyenoord melawan Vitesse. Pada laga yang berakhir 1-1 itu, Miyaichi terpilih sebagai man of the match.
Masalahnya, sampai saat ini Miyachi belum mendapatkan izin kerja di Inggris. "Rencana saya adalah mendapatkan izin kerja buatnya agar bisa diturunkan ke lapangan," ungkap Wenger seperti dikutip Goal.
Baca Juga:
Keputusan Arsenal meminjamkan Miyaichi ke Feyenoord musim lalu juga tidak lepas dari alasan itu. Sejak bergabung dengan Feyenoord pada 5 Februari lalu, Miyachi bermain dalam 12 laga dan mencetak tiga gol di pentas Eredivisie Belanda. Dia langsung merebut simpati fans Feyenoord.
Baca Juga:
LONDON - Kiprah gemilang Ryo Miyaichi saat dipinjamkan ke Feyenoord musim lalu membuat manajer Arsenal Arsene Wenger terpikat. Wenger pun tidak akan
BERITA TERKAIT
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda