MK Bakal Setujui Capres Independen
Rabu, 17 September 2008 – 16:14 WIB

MK Bakal Setujui Capres Independen
Sementara Slamet mengatakan, jika dirinya menjadi presiden, maka kekayaan laut Indonesia yang selama ini belum tergarap akan dioptimalkan. Indonesia sebagai negara maritim, tegasnya, belum berhasil menjadikan masyarakatnya makmur dan sejahtera seperti yang dialami negara maritim lainnya. “2/3 negara ini adalah laut. Luar biasa kekayaan kita di laut, tapi tidak dikelola dengan baik. Dari laut saja, negara ini bisa makmur dan semua utang negara yang sekarang sangat besar bisa kita bayar,” tegas mantan KSAL itu. Kivlan Zen juga tidak mau kalah. Ia bahkan berjanji, jika terpilih jadi presiden, satu tahun setelah itu negara ini akan makmur dan sejahtera. “Satu bulan setelah terpilih jadi presiden, saya jamin investasi baik dari luar maupun dalam negeri akan mengalir ke negeri ini. Pertumbuhan saya jamin bisa mencapai 15 persen,” katanya sesumbar.(eyd)
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua Gerakan Nasional Calon Independen M Fadjroel Rachman mengaku sangat optimis Mahkamah Konstitusi (MK) bakal menyetujui dan megabulkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025
- ISNU Gelar Fun Walk dan Menanam Satu Juta Pohon untuk Masa Depan Bumi