MK Seriusi Gugatan KPU soal Pilgub Papua

MK Seriusi Gugatan KPU soal Pilgub Papua
MK Seriusi Gugatan KPU soal Pilgub Papua
"Memang terakhir ini ada peristiwa yang terjadi, namun saya melihat dan dari kaca mata pemerintahan, pembangunan dan kemasyarakatan, semuanya berjalan dengan baik, sebab fungsi pelayanan masyarakat yand dilakukan oleh pemerintah masih jalan dengan lancar. Fungsi pembangunan terutama fungsi distribusi barang dan jasa dan ekonomi juga berjalan dengan baik, tugas-tugas kemasyarakatan berjalan dengan baik," terangnya.

Dikatakannya, penanganan terhadap peristiwa penembakan beberapa minggu terakhir ini sudah dilakukan oleh Polda Papua, bahkan tiga orang yang dicurigai sudah diamankan. Diharapkan dari keterangan mereka bisa diketahui modus dan tujuan ke depan dari aksi-aksi penembakan ini.

"Dalam waktu dekat ini kami juga akan melakukan pertemuan dengan forum komunikasi pimpinan daerah. Selanjutnya akan mengumpulkan tokoh agama, adat, pemuda, perempuan, untuk bersama-sama melihat kondisi terakhir di Papua, agar kondisi di Papua tetap kondusif," ucapnya. (cak/fud)

JAYAPURA-Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Mahfud MD mengatakan,  gugatan yang dilakukan oleh KPU pusat terkait dengan kewenangan melakukan tahapan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News