MK Tolak Permohonan Sengketa Pilkada Nabire

MK Tolak Permohonan Sengketa Pilkada Nabire
MK Tolak Permohonan Sengketa Pilkada Nabire
Pemohon sendiri melalui kuasa hukumnya dalam petitum antara lain meminta majelis hakim untuk memutus tentang adanya pelanggaran prinsipil dalam pelaksanaan pemilihan Bupati / wkil Bupati Nabire. Pemohon meyakini pelanggaran tersebut dilakukan secara massif dan sistematis. Karena itu pemohon juga meminta agar Majelis Hakim membatalkan terhadap hasil keputusan KPU Kabupaten Nabire (wdi/jpnn)

JAKARTA - Gugatan sengketa Pemilihan Umum Kepala Daerah Kabupaten Nabire berakhir. Pada sidang dengan agenda pembacaan putusan yang digelar Kamis


Redaktur & Reporter : Antoni

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News