MKD Buntu, Saatnya Masyarakat Terlibat dalam Sidang Etika DPR!
Selasa, 24 November 2015 – 14:56 WIB

Ketua DPR Setya Novanto. Foto: JPNN
"Termasuk Sudirman Said dan Luhut B Panjaitan yang namanya dikaitkan dengan proses negosiasi itu, juga harus dimintai keterangan. Shingga semuanya menjadi jelas," ujarnya.
Baca Juga:
"Rakyat tidak bisa tinggal diam menyaksikan dugaan persekongkolan elit ini. Selain KPK yg sedang menyelidiki, sidang MKD terbuka hanya menjadi salah satu cara menjawab kemarahan rakyat atas kasus ini," kata Hendardi.(gir/jpnn)
JAKARTA - Ketua Setara Institute Hendardi menilai, kisruh perpanjangan kontrak PT Freeport di Indonesia telah membuka tabir betapa tarikan kepentingan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pegadaian Peduli, Beri Kenyamanan Beribadah di 50 Masjid Dengan Karpet Bersih
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif