MKD Proses Aduan Warga soal Rieke, PDIP: Jangan Latah, Bisa-Bisa Dibubarkan
Senin, 30 Desember 2024 – 18:56 WIB

Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto (kiri) dan Ketua Badan Kebudayaan Nasional PDIP Aria Bima. ANTARA/Fianda Sjofjan Rassat
"Rieke setau saya adalah implementasi timing-nya yang mungkin dinilai masih perlu dicermati kembali, supaya rakyat ini tidak menjadi beban," katanya.
Toh, kata Aria Bima, APBN harus berorientasi terhadap kepentingan rakyat dan pendapatan jangan sampai mencekik masyarakat.
"Tidak hanya belanjanyanya saja untuk rakyat, tetapi pendapatannya juga tidak boleh mencekik," ungkapnya.
Dia pun berharap MKD tidak terlalu jauh mengurusi hak anggota dewan yang bisa berbicara demi kepentingan rakyat.
"Jangan MKD terlalu latah mengurusi hal-hal yang menyangkut fungsi tugas anggota dewan," kata Aria Bima. (ast/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Anggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Aria Bima bersuara keras menyikapi langkah Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) memanggil sosok ini.
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Kanang Tekankan Peran Vital PJT I dan II Dukung Swasembada Pangan hingga IKN
- Connie Serahkan Dokumen Rusia ke DPP PDIP, Isinya Berkas & Diska Lepas
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran