MKI Dukung Kelistrikan Nasional
Rabu, 26 Oktober 2011 – 11:59 WIB

MKI Dukung Kelistrikan Nasional
JAKARTA--Organisasi Masyarakat Ketenagalistrikan Indonesia (MKI) berjanji akan lebih proaktif lagi untuk memajukan kelistrikan nasional, baik di segi kuantitas maupun kualitas. Menurut dia, pemerintah itu perlu memperoleh masukan berupa pendapat dan pandangan umum dari masyarakat luas maupun kalangan industri, baik menyangkut regulasi, teknologi maupun bisnis.
"Ke depan kita akan lebih proaktif menanggapi isu-isu yang mengemuka terkait dengan ketenagalistrikan, sehingga masukkan dan pandangan yang kita berikan nantinya dapat menjadi pertimbangan bagi pemerintah dalam memajukan kelistrikan nasional" ujar Ketua MKI, Moch Harry Jaya Pahlawan saat jumpa pers di Kantor PT PLN Pusat, kemarin.
Baca Juga:
Dikatakannya, MKI sebagai organisasi yang bertujuan agar dapat memberikan pemikiran-pemikiran bagaimana menumbuhkembangkan industri Ketenagalistrikan Tanah Air, tentu saja harus bekerja dan berbuat sesuai kemampuan yang dimiliki.
Baca Juga:
JAKARTA--Organisasi Masyarakat Ketenagalistrikan Indonesia (MKI) berjanji akan lebih proaktif lagi untuk memajukan kelistrikan nasional, baik di
BERITA TERKAIT
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis