Moana, Pahlawan Perempuan Baru dari Disney
Senin, 14 November 2016 – 09:12 WIB

Moana. FOTO : youtube
Mengenai target mengejar kesuksesan Frozen, Shurer tak mau berangan muluk. Meski, sudah pasti harapan itu pasti ada. Apalagi, Moana dirilis di bulan yang sama dengan saat Frozen diluncurkan dulu. ''Tapi yang utama, kami ingin membuat penonton tertarik dulu datang ke bioskop menyaksikan film ini,'' ujar Shurer. (nor/c17/ayi/JPNN/pda)
Setelah sukses melahirkan Elsa dan Anna dalam film Frozen, bulan ini rumah produksi asal California, Disney menghadirkan lagi putri baru.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Disebut Sebagai Istri Durhaka, Paula Verhoeven: Saya Manusia Biasa...
- Inul Daratista Ungkap Kenangan dan Pesan Tidak Terlupakan dari Titiek Puspa
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Paula Verhoeven Difitnah
- Terikat Jalan Setan, Ketika Dunia Gaib Menembus Peradaban Modern