Mobil Bekas Perang AS Ini Dijual Secara Online, Cek Harganya
Jumat, 29 Mei 2020 – 15:15 WIB

Hummer H1 special Ops Dijual di situs eBay. Foto: Hummerkingz
Mesin dikombinasikan bersama transmisi empat percepatan, untuk bisa melajukan mobil di kecepatan maksimal 129 kpj.
Harganya, kendaraan bekas militer dijual mulai USD 52.500 atau setara dengan Rp775,12 juta. (mg9/jpnn)
Tren Pariwisata Bergeser:
Jika Anda tertarik untuk meminang mobil bekas perang ini tentunya tidak sulit lagi. Di era digital sekarang ini, beragam jenis mobil ditawarkan via online.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Pembakar Mobil di Cianjur Terekam CCTV, Ini Kata Polisi
- Menapaki Tahun Pertama, OLXmobbi Umumkan Program Khusus untuk Konsumen
- Mobil Bekas Expo 2025 Digelar Menjelang Lebaran, Ini Jadwal dan Lokasinya
- Fokus Tahun Ini, Seva Akan Membesarkan Segmen Mobil Bekas
- Dilengkapi Teknologi AI, Dashcam Ini Bisa Bantu Tingkatkan Pengemudi Lebih Disiplin
- Sah, Agung Nugroho Turunkan Tarif Parkir, Jadi Sebegini