Mobil Dinasnya Jarang Bergerak
Senin, 09 Januari 2012 – 13:01 WIB
MENJAGA jarak dengan orang partai merupakan hal yang penting agar sebagai penyelenggara pemilu, tidak gampang terseret kepentingan politik. Itu prinsip yang dipegang Nur Hidayat Sardini.
Mantan Ketua Bawaslu itu sadar betul, hidup tidaklah berdiri di ruang hampa. Apa pun jabatan yang disandang, kata pria kelahiran Pekalongan 1969 itu, seseorang tetaplah berdiri di lingkungan sosial politik, bahkan ekonomi.
"Silaturahmi tetap harus dijaga. Tapi integritas tak bisa digadaikan," ujar Nur Hidayat saat ditemui JPNN di ruang kerjanya, Senin (9/1).
Pria yang sebelum di Bawaslu sempat menjadi staf pengajar di FISIP UNDIP itu cerita, selama menjadi Ketua Bawaslu dan kini menjadi anggota Bawaslu, dirinya sangat hati-hati menjalin interaksi dengan orang-orang partai.
MENJAGA jarak dengan orang partai merupakan hal yang penting agar sebagai penyelenggara pemilu, tidak gampang terseret kepentingan politik. Itu prinsip
BERITA TERKAIT
- KPK Kembali Panggil Wali Kota Semarang Mbak Ita Hari Ini
- Gelombang Rossby & Siklon Sean Bakal Pengaruhi Cuaca Bali, Waspada!
- Ada Sindikat Penjual Bayi Promosi di TikTok, Sahroni Minta Polri Tingkatkan Patroli Digital!
- Dukung Ketahanan Pangan, Polres Banyuasin Siapkan 211 Hektare Lahan untuk Penanaman Jagung
- RDF Plant Dinilai Efektif Atasi Sampah, Fraksi PDIP Dorong Dibangun di 5 Wilayah Jakarta
- Pramono-Rano Bakal Perbanyak Rusun Mix-Used, Gabungkan Perumahan, Hingga Gerai UMKM