Mobil Dirazia, Pak Hakim Marah-Marah
Kamis, 03 Mei 2012 – 09:51 WIB

Mobil Dirazia, Pak Hakim Marah-Marah
Pantauan Batam Pos di lapangan, petugas sempat memeriksa ratusan kendaraan roda dua dan empat pagi itu. Petugas gabungan itu sudah membagi tugas sesuai dengan kewenangan masing-masing instansi.
"Kalau dispenda itu memeriksa kendaraan bermotor di bagian pajak. Kalau pajaknya sudah mati, kami beri surat peringatan agar segera membayarnya. Nomor kendarannya juga kami catat," ujar vira.
Sedangkan kendaraan bermotor yang tidak dilengkapi surat-surat langsung berurusan dengan polisi. Banyak kendaraan bermotor yang ditilang karena tidak punya SIM dan STNK. Sedangkan angkutan umum yang masa berlaku kirnya sudah habis, langsung berurusan dengan dinas perhubungan.
Di awal tahun 2012 kata Vira, kesadaran warga Kepri membayar pajak kendaraan bermotor meningkat 20 persen dibandingkan tahun 2011 lalu. Namun dia tidak bisa menyebutkan angka pembayar pajak kendaraan bermotor itu secara detail. "Sudah mulai ada peningkatan kesadaran warga bayar pajak kendaraan. Dibanding 2011 lalu kesadaran naik 20 persen," katanya.
BATAM - Ratusan mobil dan motor terjaring razia penegakan hukum (Gakum) tim gabungan Dinas Pendapatan daerah (Dispenda) Kepri, Jasaraharja, dan Satuan
BERITA TERKAIT
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter