Mobil Jemaat Gereja Dibobol
Senin, 05 Maret 2012 – 00:50 WIB
BATAM - Pembobol mobil beraksi lagi. Korbannya Nana, 30, karyawati properti ternama di Batam. Mobilnya, Honda Jazz warna merah BP 1659 EY yang diparkir di depan gereja Santo Petrus dibobol sekawanan pencuri dengan memecah kaca bagian kiri belakang mobil, Minggu (4/3) pukul 09.30 WIB. Sampai di depan gereja Santo Petrus, Nana, berniat memarkirkan mobilnya dalam lokasi parkir gereja. Namun karena lokasi parkir di area gereja sudah penuh, Nana terpaksa memarkirkan mobilnya di luar, di depan pagar gereja.
Tas yang ditaruhnya dalam mobil berisi dua sertifikat rumah di Sukajadi milik konsumen, uang tunai Rp2 juta, dua Blackberry, serta beberapa dokumen kantor, lesap diambil. Bila ditotal, kerugian materi mencapai hampir Rp20 juta.
Baca Juga:
Awal kejadiannya, pagi itu Nana, dari rumahnya di kawasan Batam Kota, berangkat kebaktian ke gereja Katolik Santo Petrus di Baloi di sebelah RS Elizabeth.
Baca Juga:
BATAM - Pembobol mobil beraksi lagi. Korbannya Nana, 30, karyawati properti ternama di Batam. Mobilnya, Honda Jazz warna merah BP 1659 EY yang diparkir
BERITA TERKAIT
- Begini Analisa Reza Indragiri Soal Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Kabagops Polres Solok Selatan Tembak Kasat Reskrim yang Usut Tambang Liar, IPW Bilang Begini
- Kompolnas Sebut Polda Sumbar Harus Ungkap Fakta Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Calon Bupati Biak Numfor Jadi Tersangka Pelecehan Seksual Sesama Jenis
- Kabagops Polres Solok Selatan Langsung Serahkan Diri Seusai Tembak Mati Kasat Reskrim
- Guru PPPK di Karanganyar Makin Nelangsa, Hasil Visum Tidak Bisa Dilihat, Pemerkosa Wara-wiri