Mobil Nyemplung ke Laut, Tiga Keluarga Anggota TNI AL Tewas
Selasa, 28 Juli 2015 – 22:16 WIB
Sementara itu, tambah Josdi, untuk mobil yang digunakan Sertu Mahendra sudah di evakuasi dan saat ini dalam pengawasan Pom AL Lantamal IV Tanjungpinang untuk dilakukan penyelidikan.
"Mobil tersebut sudah di evakuasi sekitar pukul 04.00 WIB kemarin. Saat ini sudah dalam pengawasan Pom AL," ucap Josdi.(cr10)
TANJUNGPINANG - Mobil Avanza silver BP 1483 TS yang dikemudikan Sersan Satu (Sertu) Mahendra, anggota TNI AL yang bertugas di Lantamal IV Tanjungpinang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, Sebagian Wilayah Hujan
- Hasil Seleksi CPNS 2024 Pemkab Batanghari, 96 Peserta Lulus, Masih Ada Formasi belum Terpenuhi
- Silakan Dicatat, Dedi Mulyadi Janji Tidak Akan Bagi-Bagi Jabatan kepada Sukarelawan
- Sopir Travel di Riau Rekayasa Kasus Perampokan, Diduga Hindari Penarikan Leasing
- Peredaran 1,18 Juta Batang Rokok Ilegal Digagalkan Bea Cukai Langsa, 2 Pelaku Ditangkap
- Penjelasan PT PEU Terkait Kisruh di Koperasi BMS, Oh Ternyata