Mobil VEC Beroperasi di 17 Provinsi
Kamis, 12 Maret 2009 – 16:39 WIB
Dijelaskannya pula, program lainnya yang mereka laksanakan adalah woman road show yang akan memberikan pendampingan kepada kelompok/organisasi wanita di pedesaan untuk menggunakan hak pilihnya, khususnya memilih calon legislatif perempuan.
"Road to School dan Woman Road Show akan kami laksanakan di 142 kabupaten/kota se-Indonesia, dalam wilayah kerja pengurus cabang HMI. Direncanakan setiap cabang akan melaksanakan tiga kali simulasi, sehingga jumlah simulasi yang akan dilaksanakan adalah sebanyak 426 kali," kata Dewita kepada JPNN di Gedung KPU, Kamis (12/3).
Dikatakannya lagi, materi sosialisasi yang akan digunakan antara lain adalah poster sebanyak 60 ribu, flyer/stiker 100 ribu, serta surat suara untuk simulasi sebanyak 50 ribu. "Ini merupakan program simulasi pemilu terbesar yang pernah dilaksanakan di Indonesia," ungkapnya. (sid/JPNN)
JAKARTA – Setelah di-launching oleh KPU, mobil Voter Education Campaign (VEC) alias mobil Sosialisasi Pemilu 2009 itu bakal segera dioperasikan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pilkada Dramatis: Paling Sial Rohidin Mersyah, Jakarta Bisa Berdarah-darah
- Hasil Hitung Cepat, Agung-Markarius Unggul Telak di Pilwako Pekanbaru 2024
- Pilkada Kabupaten Serang 2024: Massa Pendukung Zakiyah-Najib Cukur Botak
- Cabup Serang Ratu Zakiyah Menangis Bahagia Unggul Telak dalam Hitung Cepat
- Unggul di Quick Count LSI Denny JA, Posisi Tri-Haris di Kota Bekasi Belum Aman
- Abdul Wahid-SF Hariyanto Unggul di Pilgub Riau versi Quick Count LSI Denny JA