Mobil yang Ditumpangi Rektor Kecelakaan, Dua Pemotor Tewas
Rabu, 17 Februari 2021 – 06:17 WIB

Ilustrasi- Kecelakaan lalu lintas. (ANTARA)
Dia menjelaskan kecelakaan tersebut juga menyebabkan bagian depan mobil yang ditumpangi oleh Rektor Universitas Sintuvu Maroso rusak.
Sepeda motor korban pun mengalami rusak parah.
Polisi sudah mengamankan kendaraan yang terlibat kecelakaan dan barang bukti lainnya ke Markas Polres Parigi Moutong untuk kepentingan penyelidikan. (Antara/jpnn)
Dua pengendara sepeda motor meninggal dunia setelah bertabrakan dengan mobil yang ditumpangi Rektor Universitas Sintuwu Maroso (Unsimar) Poso. Polisi sudah mengamankan barang bukti untuk penyelidikan.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Truk Pengangkut Telur & Sembako Terbalik di Jalintim, Kapolres Pelalawan Langsung Atur Lalu Lintas
- PT NWR Salurkan Rp 314 Juta untuk Ahli Waris Korban Kecelakaan Maut di Sungai Segati
- Pasutri Kecelakaan di Jalan Brigjen Sudiarto Semarang, Sulistyaningsih Meninggal Dunia
- Kecelakaan Mengerikan Terjadi di Cianjur, Innalillahi
- Kecelakaan di Jembatan Sungai Segati Renggut 14 Nyawa, 1 Korban Belum Ditemukan
- Pengendara Motor Tewas Seusai Hantam Pohon di Jalan Soetta Bandung