Modal buat Double Winners
Senin, 07 Mei 2012 – 12:41 WIB
Selain rekor gol itu, Dortmund juga mencatat performa hebat dengan tidak terkalahkan dalam 28 pertandingan di Bundesliga. "Bila kami melihat ke belakang dalam 30 tahun, kami menyadari, tidak ada yang melebihi poin kami," kata Klopp.
Baca Juga:
Para pemain sangat gembira dengan rekor itu, melengkapi kesenangan akan juara yang telah mereka dapatkan. "Saya pernah bermimpi saat masih kecil. Sekarang saya menjadi juara di Bundesliga bersama klub saya dua kali," jelas Kevin Grosskreutz, striker Dortmund.
Berikutnya, tugas Klopp adalah membawa timnya menghadapi Bayern pada final DFB Pokal (12/5). Mereka memiliki kesempatan untuk mencatat double winners musim ini.
"Tugas kami belum selesai musim ini. Masih ada pertandingan penting di hadapan kami. Kami harus tetap menjaga semangat dan performa," bilang Michael Zorc, direktur olahraga Dortmund. (ham)
BERLIN - Sudah mengunci gelar Bundesliga Jerman tidak membuat Borussia Dortmund mengurangi daya tempurnya. Mereka tetap setel kenceng dengan menang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra
- Liga Champions: 40 Gol Tercipta di 9 Pertandingan, Gila!
- Liga Champions: Manchester City Gagal Menang di Kandang Sendiri
- Liga Champions: Bayern Muenchen Menang Tipis atas PSG, Kim Min-jae jadi Pahlawan Kemenangan
- Liga Champions: Panggung Tim Tamu Menghancurkan Tuan Rumah