Modal Sebelum Tandang

Modal Sebelum Tandang
Modal Sebelum Tandang
Serangan bertubi Semen Padang baru membuahkan hasil pada menit ke-18. Berawal dari tendangan penjuru Ellie Aiboy, Edward Wilson yang terlepas dari kawalan lawan berhasilmelepaskan tendangan keras yang tak dapat diantisipasi penjaga gawang lawan.

Keunggulan 1-0 semakin membuat Semen Padang percaya diri. Mereka berusaha untuk terus menekan untuk menggandakan keunggulan. Hasilnya, pada menit ke-30 Vendri Mofu berhasil menambah gol.

Namun, keggulan 2-0 ini membuat lengah tuan rumah. Alhasil, SAF berhasil memperkecil ketinggalan melalui kaki Inui.

Di babak kedua, tempo permainan tak menurun. Malah, tim tamu semakin agresif untuk menyamakan kedudukan. Tapi, Semen Padang berhasil memastikan tambahan gol ketiganya melalui pemain pengganti Iskandar liam menit jelang bubar.

PADANG- Semen Padang berhasil meraih tiga poin perdana di ajang AFC Cup 2013. Mereka sukses menekuk tim Singapore Armed Forces (Warriors) dengan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News