Model Australia Asal Sudan Marah Karena Majalah Muat Foto yang Salah
Akech, yang akan tampil di acara Melbourne Fashion Week yang dimulai minggu ini mengatakan majalah Who sudah meminta maaf kepadanya.
"Saya ingin ini menjadi panggilan untuk bangun untuk mereka di industri ini bahwa ini tidak benar dan kita harus berbuat lebih baik lagi."
Akech adalah salah satu model yang banyak dicari di seluruh dunia.
Dia sudah pernah tampil untuk perancang seperti Alexander McQueen, Calvin Klein, Prada dan Versace dan masuk dalam majalah Time sebagai "Salah Satu Remaja Paling Berpengaruh di tahun 2018."
Akech juga bekerja dengan Badan Pengungsi PBB (UNHCR) dalam masasalah yang mempengaruhi pengungsi.
ABC telah meminta komentar dari penerbit majalah Who, Pacific Magazines.
Lihat berita selengkapnya dalam bahasa Inggris di sini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Anggota Bali Nine Sudah Bebas dan Kembali ke Keluarga Masing-masing
- Dunia Hari Ini: Australia Terbangkan Warganya Keluar Vanuatu
- Pemakai Narkoba di Indonesia Kemungkinan Akan Dikirim ke Rehabilitasi, Bukan Penjara
- Dunia Hari Ini: Terpidana Mati Kasus Narkoba Mary Jane Dipulangkan ke Filipina
- Australia Juara Menangkap Pengunjuk Rasa Lingkungan
- Dunia Hari Ini: Assad Buka Suara Lebih dari Seminggu Setelah Digulingkan