Moeldoko Masuk 2 Besar Cawapres Harapan Rakyat di Musra Sumut
Sejauh ini nama Moeldoko selalu bertengger di posisi dua teratas gelaran Musra. Sebelumnya, Moeldoko stabil di peringkat atas cawapres harapan rakyat di Musra Kalimantan Barat (Kalbar) dan Sulawesi Tengah (Sulteng).
Di Kalbar, Moeldoko menempati posisi kedua cawapres harapan rakyat dengan raihan suara sebesar 17,85%, sedangkan di peringkat pertama adalah Ganjar Pranowo yang memeroleh 21,90% dari total 1362 peserta.
Sementara di Sulteng, perolehan suara mantan Panglima TNI ini mendapat suara 15,31% dari total peserta 1.916. Di peringkat pertama masih ditempati oleh Ganjar Pranowo meraih 16,73%.
Selain itu, Moeldoko bahkan menjadi cawapres harapan rakyat tertinggi di Musra yang di gelar di Papua dan Kalimatan Utara (Kaltara). (jlo/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Moeldoko masih konsisten masuk 2 besar cawapres harapan rakyat di Musra. Kali ini di Musra Sumut.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Moeldoko: Masyarakat Ingin Berpindah ke Kendaraan Listrik, Karena..
- Jokowi Cawe-Cawe di Pilpres 2024, Bukti Datang dari Prabowo
- Pernyataan Prabowo Menandakan Jokowi Memang Cawe-Cawe saat Pilpres 2024
- Pidato Prabowo Membuktikan Kebenaran Film Dirty Vote
- Gugatan Ditolak PTUN, Ketua Tim Hukum PDIP Menggaungkan Prabowo Yes, Gibran No