Moeldoko: Pertumbuhan Industri dan Pertanian Harus Imbang
Jumat, 09 Februari 2018 – 19:49 WIB
Dia menambahkan, menjaga ketahanan pangan sangat baik. Namun, lebih bagus lagi jika menuju pada kedaulatan dan swasembada pangan.
"Ketahanan pangan itu tidak peduli barangnya dari mana karena yang penting bisa makan. Namun, berdaulat pangan artinya mandiri tanpa menggantungkan pasokan dari luar," papar ketua umum Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) ini.
Dia menambahkan, bicara pada kedaulatan pangan, maka pasokan pangan harus dari dalam negeri.
Apabila suatu saat negara tidak punya uang, maka tidak bisa beli pangan.
"Akibatnya akan terjadi guncangan. Ketahanan pangan negara menjadi lemah dan stabilitas nasional bisa terganggu," kata Moeldoko. (jos/jpnn)
Kepala Staf Presiden (KSP) Moeldoko menilai pertumbuhan industri dan pertanian harus seimbang.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Potensi Besar Kentang Garut Binaan UPLAND untuk Dukung Swasembada Pangan
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Jasaraharja Putera & MNC Insurance Teken Kerja Sama Pemasaran
- Pupuk Indonesia Percepat Penebusan Pupuk Subsidi di Wonogiri untuk Dukung Musim Tanam