Mohon Perhatiannya, Jatim Kini Kekurangan 2.000 Guru Pendidikan Agama Islam
Namun, pengangkatan guru PAI non-PNS dilakukan sekolah atau pemerintah daerah. ''Untuk sekolah swasta, relatif tidak masalah karena perekrutan langsung oleh sekolah atau yayasan,'' jelasnya.
Untuk mengotimalkan peran guru PAI, terang dia, Kemenag terus melakukan pembinaan. Terutama untuk meningkatkan skill atau kompetensi para guru.
Melalui peningkatan kompetensi, pihaknya berharap para guru memiliki tingkat penguasaan materi ajar yang baik.
Demikian pula jelang ujian sekolah dan ujian nasional seperti saat ini. Misbah mengajak para guru untuk mengoptimalkan waktu yang tersisa sebelum ujian dimulai.
Caranya, membimbing dan memberikan pengajaran yang baik agar peserta didik mampu memahami pelajaran yang disampaikan. (puj/c22/end/jpnn)
Secara umum jumlah guru Pendidikan Agama Islam di Jatim memang kurang dan alokasi pegawai negeri sipil yang diberikan juga sedikit.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Guru PAI Lulus Tes PPG 2022 Tidak Juga Kantongi Serdik, Miris Banget
- KemenPAN-RB Beri Sinyal P1 Masuk PPPK Paruh Waktu Jika..
- 13 Ribu Guru Agama Dapat Pelatihan Pengembangan Kompetensi Pedagogik
- Ketum PTKNI: Pendaftaran PPPK Guru Madrasah Belum Dibuka, Ada Apa dengan BKN?
- Kabar Gembira dari Kemenag untuk Guru Pendidikan Agama Islam
- Anak Buah Menag Yaqut: Itu Fitnah!