Mommy N Me Kembali Digelar, Beragam Penawaran Menarik Dihadirkan
Sabtu, 01 Juli 2023 – 15:10 WIB

Mommy N Me digelar di Hall A dan B JCC, Senayan, Jakarta, selama tiga hari, yakni 30 Juni - 2 Juli 2023. Foto: Firda Junita/JPNN.com
Dia menambahkan bahwa Mommy N Me kembali menghadirkan program diskon Crazy Attack di pagi hari jam 09.00 - 12.00 dan Shocking Attack di sore hari jam 17.00 - 19.00.
Tak hanya itu, pengunjung juga dapat mengikuti undian kupon berhadiah yang diundi setiap hari.
Selain harga yang terjangkau dan ragam penawaran menarik, ada pula rangkaian kegiatan yang memeriahkan pameran perlengkapan ibu dan anak tersebut.
Di antaranya, Lomba Karaoke Jingle bersama IQ Angel dengan hadiah voucher senilai Rp 1 juta, dan Lomba Merangkak untuk si Kecil Bersama Cobyhaus.
Mommy N Me resmi dibuka. Pameran itu diadakan di Hall A dan B JCC, Senayan, Jakarta selama tiga hari, yakni 30 Juni - 2 Juli 2023.
BERITA TERKAIT
- Rejeki wondr BNI Berhadiah Chery J6 Hingga Mercedes Benz, Tingkatkan Transaksi Anda
- BNI Salurkan Rp14,3 Triliun KUR ke Sektor Pangan
- BNI Hadirkan Layanan Kesehatan di Posko Mudik Malang
- BNI Beri Takjil Hingga Pengobatan Gratis di Pelabuhan Tanjung Perak
- Yusuf Permana Dicopot dari Jajaran Komisaris BNI
- Desain Unik wondr by BNI Raih Penghargaan iF Design Award 2025