Mommy N Me Kembali Digelar, Beragam Penawaran Menarik Dihadirkan
Sabtu, 01 Juli 2023 – 15:10 WIB

Mommy N Me digelar di Hall A dan B JCC, Senayan, Jakarta, selama tiga hari, yakni 30 Juni - 2 Juli 2023. Foto: Firda Junita/JPNN.com
Bukan hanya untuk kemudahan pembayaran, bagi pengunjung yang membuka tabungan, seperti BNI Taplus, BNI Taplus Anak dan BNI Tapenas, maka akan mendapatkan hadiah langsung voucher MAP sampai dengan Rp 50.000 dan juga nasabah dapat mainkan Spinning Games hanya dengan tambahkan saldo.
Bagi yang tertarik berkunjung ke Mommy N Me, tiket masuk dapat dibeli seharga Rp 30 ribu melalui Loket.com dan Gotix. (mcr7/jpnn)
Mommy N Me resmi dibuka. Pameran itu diadakan di Hall A dan B JCC, Senayan, Jakarta selama tiga hari, yakni 30 Juni - 2 Juli 2023.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- BNI Hadirkan Layanan Kesehatan di Posko Mudik Malang
- BNI Beri Takjil Hingga Pengobatan Gratis di Pelabuhan Tanjung Perak
- Yusuf Permana Dicopot dari Jajaran Komisaris BNI
- Desain Unik wondr by BNI Raih Penghargaan iF Design Award 2025
- Tabungan Nasabah Emerald dan Private BNI Naik Double Digit
- BNI Terapkan Layanan Operasional Terbatas selama Libur Nyepi & Idulfitri