Momongan di Tahun Ular Air
Senin, 11 Februari 2013 – 08:52 WIB

Delon Thamrin (kiri) bersama isteri Yeslin Wang saat dijumpai di Ancol, Jakarta, kemarin (10/2). FOTO: Angger Bondan/Jawa Pos
JAKARTA – Babak baru di Tahun Ular Air telah dimulai. Bagi Delon, banyak harapan yang dipanjatkan agar tahun ini berjalan lebih baik.
Salah satunya, keinginan untuk segera memiliki momongan. Apalagi, Maret nanti usia pernikahan Delon dan Yeslin memasuki tahun kedua.
Baca Juga:
”Air itu lambang rezeki. Jadi, kalau kita rajin, bakal banyak rezeki tahun ini. Amin,’’ ucap Yeslin Wang di Ancol kemarin 910/2). Dia mengatakan ingin memiliki momongan. Meski demikian, dia mengaku tetap sabar menunggu diberi oleh Tuhan.
Yeslin menambahkan, setiap melihat anak kecil, keinginannya untuk memiliki keturunan semakin tinggi. Dia mengaku, dirinya tidak menunda punya momongan. Dia dan Delon sepakat membiarkan semuanya mengalir meski keluarga kerap menyindir keduanya.
JAKARTA – Babak baru di Tahun Ular Air telah dimulai. Bagi Delon, banyak harapan yang dipanjatkan agar tahun ini berjalan lebih baik. Salah
BERITA TERKAIT
- Tradisi Hari Raya, Hetty Koes Endang Berkolaborasi dengan Anaknya
- Momen Ramadan, Atta Halilintar Bagikan 11 Ton Beras untuk Masyarakat
- Putus dari Ko Apex, Dinar Candy Sebaiknya Fokus Berkarier
- 3 Berita Artis Terheboh: Vokalis U'Camp Meninggal, Hati Paula Verhoeven Hancur
- Sebelum Meninggal, Vokalis U'Camp Ruddy Karamoy Masih Sempat Manggung di Bandung
- Penangguhan Penahanan Vadel Badjideh Ditolak, Begini Kata Razman Nasution