Monalisa Kembali ke Pangkuan Illahi
Jumat, 30 September 2016 – 07:41 WIB
“Senin hari anak saya telah membaik. Tapi mulai kemarin, mulai mengeluhkan sesak napas dan kembali dimasukkan dalam ruangan ICCU,” jawabnya.
Syamsidar menyatakan perhiasan milik anaknya sebanyak 100 mayam emas murni dan kalung berlian senilai Rp 200 juta turut dibawa lari pelaku penganiayaan.
“Kepada Pak Polisi kami memohon supaya pelaku perampokan harus ditangkap dan dihukum sebar-beratnya,” pintanya.
Jasad Monalisa telah dipulangkan ke kampung halaman Desa Kuta Padang, Kecamatan Johan Pahlawan, Aceh Barat, untuk dikebumikan. (den/mai/sam/jpnn)
MEULABOH – Nyawa Monalisa, 39, tidak tertolong setelah sempat menjalani perawatan intensif di ruang utama Rumah sakit Umum Cut Nyak Dhien (RSU-CND)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Seorang Anggota KPPS di Muara Enim Meninggal Dunia
- Cagub Sumsel Mawardi Yahya Nyoblos di TPS 08 Gandus Palembang
- Memastikan Pilkada Berjalan Lancar, Irjen Iqbal Tinjau TPS di Pekanbaru
- Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada, Anggota Polres MBD Berjalan Kaki 3 Jam
- Gunung Semeru Erupsi 3 Kali, Tinggi Letusan hingga 1.000 Meter
- Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa, Oknum Kades di Jember Ditahan Polisi