Moncer di E-commerce, Begini Cara Coocaa Gaet Konsumen
Rabu, 11 Maret 2020 – 11:23 WIB

Jajaran PT Skyworth Indonesia Lakukan Pengundian Lucky Draw. Foto: Istimewa
Pengundian dilakukan oleh 6 petinggi dari PT Skyworth Indonesia di kantor pusatnya, ruko Mangga Dua Square, Jakarta Utara serta disaksikan oleh perwakilan dari Kementrian Sosial Republik Indonesia, Dinas Sosial DKI Jakarta, Notaris dan kepolisian Republik Indonesia. (mg9/jpnn)
Coocaa (PT Skyworth Indonesia) ditetapkan kembali sebagai merek elektronik dengan penjualan unit terbanyak selama tiga tahun berturut-turut di lazada.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Mengenal World ID, Verifikator Identitas Online yang Aman & Pribadi
- Master Bagasi dan Kemlu RI Perkuat Kolaborasi Nusantara Wave
- Transaksi E-Commerce Tembus Rp 512 Triliun, Pengguna Naik 12 Persen
- Dapat Dukungan Kemendag, Master Bagasi Siap Memperluas Pasar Ekspor Produk Indonesia
- Sempat Jaga Warung Madura, Hidup Ma’e Arik Berubah Setelah Jadi Afiliator
- Somethinc Luncurkan Omega Jelly Deep Cleansing Balm dengan Inovasi Terbaru