Moratti Balas Kritik Benitez
Minggu, 13 Februari 2011 – 11:31 WIB

Moratti Balas Kritik Benitez
Memang, sebagai gelandang serang Sneijder terbilang produktif mencetak gol. Namun, bukan posisi striker yang tepat bagi gaya bermainnya. Itulah yang membuat dia tidak nyaman. Apalagi, Inter punya banyak opsi di lini depan.
Situasinya berubah ketika Leonardo mengambil alih kursi kepelatihan Inter. "Cara kerja Leonardo hampir sama dengan Jose Mourinho. Saya merasa lebih baik sekarang," kata Sneijder.
Di tangan Leonardo, Sneijder dimainkan sebagai trequartista. Dia bermain tepat di belakang dua striker dalam pola 4-3-1-2. Atau di era Jose Mourinho, dia juga bermain di gelandang serang dalam pola 4-2-3-1. Dia menjadi penopang striker, bukan striker. (ham)
MILAN - Tudingan Rafael Benitez yang mempertanyakan kapabilitas tim dokter Inter Milan, membuat panas kuping presiden Inter Massimo Moratti. Benitez
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah