Motif Dugaan Penembakan Brigadir J tak Kunjung Dipublikasikan, Hotman Paris Berkomentar Begini

Motif Dugaan Penembakan Brigadir J tak Kunjung Dipublikasikan, Hotman Paris Berkomentar Begini
Hotman Paris Hutapea. Foto: Instagram/hotmanparisofficial

"Itu bisa mengarah pada pembunuhan spontan, karena dalam keadaan emosi," imbuh Hotman.

Kendati begitu, Hotman enggan menanggapi lebih jauh. Menurutnya, motif tersebut akan terkuak jika kasus ini sudah masuk ke meja hijau.

"Tetapi, itu tergantung BAP (pemeriksaan, red) dan saksi di persidangan," ucapnya.(mcr31/jpnn)

Motif dugaan penembakan Brigadir J tak kunjung dipublikasi, Pengacara Hotman Paris berkomentar begini.


Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News