Motivator Poles Pegawai KPK Agar Tegar
Senin, 28 September 2009 – 18:22 WIB
"Tapi bukan seperti acara motivasi yang pakai teriak-teriak. Tidak, nanti hanya sharing dari sejumlah tokoh, termasuk para pendiri KPK seperti Erry Riyana Hardjapamekas. Para tokoh itu sharing pengalaman agar energi para pegawai KPK muncul lagi," beber Rhenald.
Bambang Hari Murti yang mewakili Masyarakat Transparansi Indonesia (MTI) yang juga hadir di ruang konperensi pers KPK, membenarkan bahwa kinerja KPk bisa turun kalau para pimpinan dan stafnya mondar-mandir diperiksa kepolisian. "Seperti Anda-anda yang wartawan, kalau gara-gara tulisan Anda bolak-balik diperiksa polisi, pasti produktiftas menurun," ujarnya.
Sedang Juru Bicara KPK Johan Budi menjelaskan, acara yang digelar memang semacam motivator. Hanya saja, para pegawai KPK nantinya lebih banyak mendengarkan pengalaman para tokoh saat mengalami tekanan berat. "Seperti Bambang Hari Murti, bisa cerita bagaimana tekanan yang dialami saat medianya dibredel," ujar Johan. Sekedar diketahui, Bambang adalah pimpinan sebuah media nasional.
Johan juga membenarkan bahwa para rekannya di KPK sempat berencana membuat semacam pernyataan yang ditujukan ke Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Intinya, presiden diminta memberi perhatian terhadap eksistensi KPK. "Tapi itu baru wacana," ujarnya. (sam,pra/JPNN)
JAKARTA -- Persoalan hukum yang mendera pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) benar-benar telah membuat mental para pegawai lembaga tersebut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kementerian Transmigrasi Gandeng LPDP Luncurkan Beasiswa Patriot
- KPK Buka Peluang Proses Shanty Alda di Kasus Abdul Gani
- Yayasan GSN dan PT Atthaya Teken MoU soal Bantuan Pupuk untuk Petani Miskin
- Gangguan Kelenjar Tiroid, Bahaya Tersembunyi yang Sering Diabaikan
- LSPR Institute Buka Program Studi Pendidikan Khusus di Momen Wisuda
- Penembakan Siswa SMK oleh Oknum Polisi Cederai Rasa Keadilan Masyarakat