MotoGP 2025: Mantan Tim Marc Marquez Dapat Sponsor Utama Baru

MotoGP 2025: Mantan Tim Marc Marquez Dapat Sponsor Utama Baru
Pembalap baru Gresini Racing, Fermin Aldeguer. Foto: gresini racing

Kerja sama ini akan memungkinkan penggemar lebih dekat dengan dua pembalap Gresini Racing melalui wawancara ekslusif hingga kegiatan di balik layar.(crash/mcr15/jpnn)

Mantan tim Marc Marquez, yakni Gresini Racing mengumumkan BK8 News sebagai sponsor utama baru di MotoGP 2025.


Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News