MotoGP Argentina 2023: Berstatus Juara Bertahan, Aleix Espargaro Pilih Membumi
Minggu, 02 April 2023 – 08:28 WIB

Pembalap Aprilia, Aleix Espargaro. Foto: diambil dari motogp
Espargaro sendiri mengawali kampanye MotoGP 2023 dengan hasil yang tidak begitu buruk.
Dia finis keenam saat sprint race dan mengamankan posisi kesembilan ketika balapan utama di Sirkuit Internasional Algavre, Portimao.
Untuk sementara Espargaro bertengger di peringkat ke-8 klasemen MotoGP 2023 dengan koleksi 11 poin.(speedweek/jpnn)
Rider Aprilia Racing Aleix Espargaro datang ke MotoGP Argentina 2023 dengan status juara bertahan.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Jadwal MotoGP Argentina 2025: Jumat Bisa Jadi Hari Tersulit
- Pirelli Akan Menggantikan Michelin di MotoGP Mulai 2027
- MotoGP 2025: Kapan Jorge Martin Kembali?
- Jorge Martin Sebut Dirinya Sudah Pulih, Bakal Turun di MotoGP Argentina
- Spesifikasi Motor Marc Marquez dan Pecco Bagnaia Rupanya Berbeda
- MotoGP 2025: Awal Manis Pertamina Enduro VR46 Racing Team