MotoGP Emilia Romagna 2024, Marc Marquez: Kami Akan Mendekati Bagnaia dan Martin
Minggu, 22 September 2024 – 08:43 WIB

Pembalap Gresini Racing Marc Marquez. Foto: Gresini Racing
"Saya masih belum yakin apa pilihan saya untuk besok (Minggu), tetapi kami sekarang memiliki lebih banyak data untuk mendapatkan perbandingan yang lebih jelas antara opsi ban soft dan medium," tambah Alex Marquez.
Klasemen sementara Juara Dunia MotoGP 2024, Marc Marquez berada di posisi tiga dengan 265 poin, sedangkan Alex Marquez berada di posisi 10 memiliki 114 poin. (rdo/jpnn)
MotoGP Emilia Romagna 2024, Marc Marquez sebut akan terus memperbaiki diri dan mendekati Francesco Bagnaia dan Jorge Martin
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Jadwal MotoGP Spanyol: Marc Marquez Telah Menghancurkan Pecco
- Federal Oil Optimistis Pembalap Gresini Racing Bersinar di MotoGP 2025
- Klasemen MotoGP dan Jadwal Lengkap Balapan 2025
- MotoGP Qatar 2025: Marc Marquez Tercepat, Maverick Vinales Telan Pil Pahit
- Alex Marquez pun Menyerah saat Lihat Marc Marquez Begitu
- Pecco Ungkap Strategi Mencengangkan Untuk Race MotoGP Qatar