MotoGP Prancis: Enea Bastianini Luar Biasa, Indonesia Patut Bangga
Pembalap asal Italia berusia 24 itu pun finis pertama, Miller kedua, dan Aleix Espargaro podium ketiga setelah memenangi persaingan yang juga ketat dengan harapan tuan rumah Fabio Quartararo.
"Pekan ini sebenarnya cukup rumit. Namun, saat balapan saya berusaha mencari peluang, terutama saat berada di belakang Pecco (Francesco Bagnaia -red)," kata Bastianini dalam wawancara dengan awak media MotoGP.
Meski bukan memimpin klasemen MotoGP 2022, Bastianini kini tercatat menjadi pembalap yang paling sering menang hingga seri ke-7, yakni tiga kali (MotoGP Qatar, MotoGP Amerika Serikat, dan MotoGP Prancis).
Sejumlah nama produk Indonesia seperti Federal Oil, Aspira, dan Antangin melekat di Kuda Besi Enea Bastianini. Foto: diambil dari motogp
"Ini luar biasa, berkat kerja keras tim," tuturnya. (mgp/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Enea Bastianini harus melewati dua pembalap pabrikan Ducati sebelum memenangi MotoGP Prancis 2022.
Redaktur : Mufthia Ridwan
Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
- MotoGP 2025: Suksesor Marc Marquez di Gresini Racing Mematok Target Tinggi
- Federal Oil Berharap Gresini Racing Tetap Moncer Pada MotoGP 2025
- Kunci Gelar Juara Dunia MotoGP 2024, Jorge Martin Mengaku Terguncang
- Ini Makna Logo Baru MotoGP
- Juara MotoGP 2024, Jorge Martin Ikuti Rekor Spesial Valentino Rossi
- Klasemen Akhir MotoGP 2024 dan Rapor Martin si Juara Dunia