MotoGP Setujui Enam Tim Baru
Jumat, 17 Juni 2011 – 12:55 WIB

MotoGP Setujui Enam Tim Baru
Tim kedua yang diprediksi bakal langsung bersinar adalah Speed Master. Tim asal Italia ini memiliki basis pengembangan motor bergenre sport. Partisipasi mereka di ajang Moto2 menjadi modal tersendiri. Sayang, belum ada konfirmasi awal tentang rencana mereka untuk menggunakan chasis sendiri atau membeli dari tim lain.
Sementara Marc VDS Racing punya kelengkapan ideal menjadi tim kuat musim depan. Tim yang dipimpin empat orang sekaligus, Marc van der Straten, Jean Michel Delporte, Michael Bartholemy dan Bas Leinders ini memiliki serangkaian "anak tim" di level balap mobil moto2, LeMans Series sampai FIA GT3 Eropa dan kejuaraan dunia GT1. (ady)
LONDON- Balapan MotoGP musim 2012 berpeluang makin ramai. Federasi Balap Motor Internasional (FIM) dan Dorna selaku pemegang lisensi MotoGP, mengumumkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs