Motor Listrik Lokal Savart EV Melantai di IMOS 2023, Intip Keunggulannya

Motor Listrik Lokal Savart EV Melantai di IMOS 2023, Intip Keunggulannya
Motor listrik lokal Savart EV S1 di IMOS 2023. Foto: ridho

Savart EV dibanderol mulai dari harga Rp 42 jutaan, ini tanpa baterai karena sistemnya nanti akan swap battery, yang bekerja sama dengan Planet Ban.

Sementara itu, Savart tipe S1-P Insignia sedikit lebih mahal, yaitu Rp 45 jutaan.

"Soal rencana pengiriman pertama Savart Motors dari pabrik kami di Mojokerto ke konsumen, diharapkan terlaksana pada Januari 2024 mendatang," ungkap CEO Savart Motors William Ekaputra, di ICE BSD, Tangerang. (rdo/jpnn)


Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2023 menjadi saksi debut motor listrik lokal bernama Savart Motors (Savart EV).


Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News